skip to main |
skip to sidebar
Memang nikmat saat kita bersantai meminum secangkir kopi hangat melainkan kopi juga untuk menghilangkan rasa ngantuk dan suntuk saat kita beristirahat tetapi bahaya dan efek kopi cukup berbahaya bagi kesehatan kita jadi jangan terlalu keseringan meminum kopi Ok gan Ooh ...y satu lagi Kopi tanpa Rokok itu ga asik, jadi sahabat terbaik kopi adalah rokok, kedua-duanya pun mempunyai efek yang cukup berbahaya .Kematian penyanyi nyentrik Mbah Surip diisukan akibat terlalu banyak menenggak kopi. Apa betul sih, kopi bisa membunuh kita?
Berikut ada 10 fakta mengenai minuman lezat yang makin marak penggemarnya ini.
1. Kafein bisa membunuhmu
Terutama jika kamu sangat manikak kopi, yakni menenggak kopi 80-100 cangkir sehari. Jadi jangan coba-coba ya.
2. Kopi bisa juga baik buatmu
Studi membuktikan bahwa kita bisa mendapatkan antioksidan dari kopi, cukup satu atau dua cangkir kopi sehari, sudah bermanfaat. Jika tidak suka kopi, bisa coba teh hitam.
3. Kafein bisa meningkatkan gairah seks perempuan
Ini baru terbukti pada tikus percobaan. Menurut ilmuwan, pada manusia kopi dapat meningkatkan pengalaman seksual namun hanya pada mereka yang tidak maniak kopi.
4. Kafein bisa mengurangi rasa sakit
Dosis sedang kopi, setara dengan dua cangkir kopi, mampu meredakan rasa sakit di otot setelah olah raga, demikian menurut sebuah studi kecil. Tapi lagi-lagi ini hanya berlaku buat mereka yang bukan pecandu kopi.
5. Kafein bisa bikin kita begadang
Buat yang ingin melek semalaman akan terbantu dengan kopi. Yang tidak, sebaiknya meminum kopi enam jam sebelum jam tidur agar tidak terganggu jam istirahatnya.
6. Kopi yang dekafein pun mengandung kafein
Walaupun istilahnya dekafein, alias bebas kafein, tetap saja kopi tersebut mengandung kafein. Kalau kita minum 10 cangkir kopi dekafein, sama saja dengan minum satu-dua cangkir kopi kafein.
7. kopi dekafein menggunakan bahan kimia
Untuk mengurangi kadar kafein pada kopi dekafein, digunakan bahan kimia bernama methylene chloride.
8. Kafein itu bukan bagian yang berasa pahit
Banyak orang mengira, makin pahit rasa kopi, makin banyak kandungan kafeinnya. Tidak, sebab kafein bukanlah komponen yang rasanya pahit.
9. Kopi yang bagus tergantung pada pembakaran dan peracikannya
Jika ingin kopi bercitarasa nikmat, maka yang paling menentukan adalah proses pembakaran dan racikannya. Selama pembakaran, minyak yang tersimpan dalam biji kopi akan keluar. Makin banyak minyak ini keluar, makin kuat rasa kopinya. Munculnya kandungan kafein tergantung pada lamanya air berada di bagian dasar. Pembakaran yang makin lama juga menghasilkan kafein makin banyak.
10. Kopi ditemukan oleh kambing
Satu milenium silam, di pegunungan Afrika, sekawanan kambing terjaga semalaman setelah makan biji kopi merah. Sang penggembala memeriksa kenapa itu terjadi dan menemukan bahwa penyebabnya adalah kopi. Sejak itu manusia mulai ikutan minum kopi.
Ok itulah 10 Fakta Kopi - Efek Bahaya Kopi yang bisa ziyaziio sampaikan. dan bagi kalian yang suka dengan dunia blogging. n binggung pilih hosting untuk blog kamu maka Amikom.us Tempat Belanja Hosting Murah adalah jawabannya. semoga bermanfaat. :)
Rabu, 20 Juli 2011
10 Fakta Kopi - Efek Bahaya Kopi
Memang nikmat saat kita bersantai meminum secangkir kopi hangat melainkan kopi juga untuk menghilangkan rasa ngantuk dan suntuk saat kita beristirahat tetapi bahaya dan efek kopi cukup berbahaya bagi kesehatan kita jadi jangan terlalu keseringan meminum kopi Ok gan Ooh ...y satu lagi Kopi tanpa Rokok itu ga asik, jadi sahabat terbaik kopi adalah rokok, kedua-duanya pun mempunyai efek yang cukup berbahaya .Kematian penyanyi nyentrik Mbah Surip diisukan akibat terlalu banyak menenggak kopi. Apa betul sih, kopi bisa membunuh kita?
Berikut ada 10 fakta mengenai minuman lezat yang makin marak penggemarnya ini.
1. Kafein bisa membunuhmu
Terutama jika kamu sangat manikak kopi, yakni menenggak kopi 80-100 cangkir sehari. Jadi jangan coba-coba ya.
2. Kopi bisa juga baik buatmu
Studi membuktikan bahwa kita bisa mendapatkan antioksidan dari kopi, cukup satu atau dua cangkir kopi sehari, sudah bermanfaat. Jika tidak suka kopi, bisa coba teh hitam.
3. Kafein bisa meningkatkan gairah seks perempuan
Ini baru terbukti pada tikus percobaan. Menurut ilmuwan, pada manusia kopi dapat meningkatkan pengalaman seksual namun hanya pada mereka yang tidak maniak kopi.
4. Kafein bisa mengurangi rasa sakit
Dosis sedang kopi, setara dengan dua cangkir kopi, mampu meredakan rasa sakit di otot setelah olah raga, demikian menurut sebuah studi kecil. Tapi lagi-lagi ini hanya berlaku buat mereka yang bukan pecandu kopi.
5. Kafein bisa bikin kita begadang
Buat yang ingin melek semalaman akan terbantu dengan kopi. Yang tidak, sebaiknya meminum kopi enam jam sebelum jam tidur agar tidak terganggu jam istirahatnya.
6. Kopi yang dekafein pun mengandung kafein
Walaupun istilahnya dekafein, alias bebas kafein, tetap saja kopi tersebut mengandung kafein. Kalau kita minum 10 cangkir kopi dekafein, sama saja dengan minum satu-dua cangkir kopi kafein.
7. kopi dekafein menggunakan bahan kimia
Untuk mengurangi kadar kafein pada kopi dekafein, digunakan bahan kimia bernama methylene chloride.
8. Kafein itu bukan bagian yang berasa pahit
Banyak orang mengira, makin pahit rasa kopi, makin banyak kandungan kafeinnya. Tidak, sebab kafein bukanlah komponen yang rasanya pahit.
9. Kopi yang bagus tergantung pada pembakaran dan peracikannya
Jika ingin kopi bercitarasa nikmat, maka yang paling menentukan adalah proses pembakaran dan racikannya. Selama pembakaran, minyak yang tersimpan dalam biji kopi akan keluar. Makin banyak minyak ini keluar, makin kuat rasa kopinya. Munculnya kandungan kafein tergantung pada lamanya air berada di bagian dasar. Pembakaran yang makin lama juga menghasilkan kafein makin banyak.
10. Kopi ditemukan oleh kambing
Satu milenium silam, di pegunungan Afrika, sekawanan kambing terjaga semalaman setelah makan biji kopi merah. Sang penggembala memeriksa kenapa itu terjadi dan menemukan bahwa penyebabnya adalah kopi. Sejak itu manusia mulai ikutan minum kopi.
Ok itulah 10 Fakta Kopi - Efek Bahaya Kopi yang bisa ziyaziio sampaikan. dan bagi kalian yang suka dengan dunia blogging. n binggung pilih hosting untuk blog kamu maka Amikom.us Tempat Belanja Hosting Murah adalah jawabannya. semoga bermanfaat. :)
Label:
pengetahuan
Artikel Terbaru
Blog Archive
-
▼
2011
(75)
-
▼
Juli
(63)
- 30 Hal Yang Dapat Membuat Cewek Tersenyum
- TIPS MENGHILANGKAN RASA SEDIH
- armada
- Narkoba dan Bahaya Pemakaiannya di Kalangan Remaja
- 10 Fakta Kopi - Efek Bahaya Kopi
- Bahaya Imunisasi
- Bahaya Bahan Pengawet Mi Instan
- 7 Cara Hidup Sehat
- 14 Cara/Tips Mudah Untuk Awet Muda
- Ikan Lapis Keju
- Tiramisu Kukus
- Cara Membuat Nasi Bakar
- Cara Menghilangkan Rasa Kantuk Saat Bekerja atau B...
- Tips/Cara Menjaga Hubungan Cinta Dengan Pacar/Keka...
- Tips Ramadhan : Resep Membuat Kolak Pisang
- Cara Tradisional Mengatasi Kulit yang Berminyak
- 9 Tips Menghilangkan Jerawat
- Empat Langkah Untuk Menghilangkan Rasa Takut
- Menghilangkan Rasa Capek
- Menyembuhkan Rabun Jauh Dan Rabun Dekat Dengan Sen...
- Tips Mengatasi Rasa Cemburu
- Tips Cara Menghilangkan Stress dengan Olahraga.
- Cara Membuat Diri Lebih Sabar
- Ciri Pria Playboy
- Tanaman Herbal Alami Menghilangkan Bau Badan
- 24 Penyakit Fatal Akibat Merokok
- Efek samping dan bahaya lensa kontak pada mata
- Menghindari Kecelakaan pada Balita
- Cara Belajar Yang Baik dan Benar
- Amikom.us Tempat Belanja Hosting Murah
- " Ketika kita terluka "
- " tentang kamu & dy "
- Cara alternatif menurunkan panas, batuk dan pilek ...
- Tips Mengatasi Flu
- Cerita Lucu
- puisi untuk sahabat
- Puisi untuk Ibu
- Ringtone HP dengan Lantunan Al Qur’an
- Hukum Membunuh Semut Rumah
- Sepuluh Amal Penghapus Dosa
- Setengah Iblis
- Do'a Qunut
- Khasiat Ayat Kursi
- Kata Mutiara
- Kumpulan Kata-kata Mutiara Yang Menyejukkan Hati
- KATA-KATA MUTIARA CINTA | KATA BIJAK PERSAHABATAN ...
- SMS Cinta
- SMS Lucu Terbaru
- Resep Es Cincau
- Biografi Kuw
- Resep Kue Gulung Cokelat Swiss
- Resep Ikan Asin Pedas
- Resep Kue Bugis
- Resep Kue Bola-bola Keju
- Resep Lumpia Sayuran
- Resep Kue Chiffon Ketan Hitam
- Resep Kue Kering Pitmopen
- Resep Es Buah Campur Segar
- Profil Rezky Aditya | Plus Foto dan Biodata
- Shireen Sungkar
- Profil Band Ungu
- Resep Es Pisang Ijo
- Biodata dan Foto 7 icons
-
▼
Juli
(63)
Labels
- adap (2)
- ayat kursi (1)
- Biodata (4)
- biografi ziyaziio (1)
- cerita lucu (1)
- cerita sedih (1)
- curcol (3)
- Do'a Qunut (1)
- foto-foto (2)
- gombal (1)
- kata-kata mutiara (4)
- Kontes (1)
- mbolang euyy.. :D (1)
- Nasehat (3)
- pengetahuan (6)
- puisi (2)
- Resep (16)
- SMS Cinta (1)
- sms lucu (1)
- tips (27)
0 komentar:
Posting Komentar