Rabu, 28 November 2012

Mengapa Rel Kereta Api Banyak Batu Kerikil?

Di sepanjang rel kereta api biasanya terdapat batu kerikil yang terletak di bawah dan pada samping kanan dan kiri rel kereta api. Mengapa sengaja ditaruh dan apa fungsinya? 1. Fungsi batu kerikil pada rel kereta api adalah sebagai bantalan pemberat. Dengan adanya lapisan batu kerikil ini rel dapat tetap berdiri dengan stabil. Sehingga kereta api yang berjalan di atasnya pun dapat berjalan dengan baik. 2. Batu kerikil ini juga berfungsi untuk menyerap getaran (shock absorber) yang terjadi ketika kereta api tengah lewat. Sehingga goncangan yang terjadi ketika kereta api melintas dapat dikurangi. Dan rel kereta api pun tidak cepat...
Baca Selengkapnya - Mengapa Rel Kereta Api Banyak Batu Kerikil?

Jumat, 02 November 2012

Resep Bika Ambon

Bika ambon merupakan kue berwarna kuning dengan tekstur yang legit tetapi berlubang-lubang. Kue ini tidak menggunakan tepung terigu sebagai komponen utamanya, tetapi tepung sagu. Kue ini cocok dimakan sebagai teman minum teh.Bahan I10 butir telur diambil kuningnya saja200 gr sagu tani200 gr gula pasirBahan II: biang1 sdm ragi roti (yeast)1 sdm gula pasir1 sdm tepung terigu3 sdm air hangatBahan III300 ml santan kental2 lembar daun pandan2 lembar serai10 lembar daun jerukCara membuat :Untuk biang : campur semua bahan biang hingga rata. Diamkan sepuluh menit.Rebus santan dengan serai, daun pandan, daun jeruk hingga mendidih. Dinginkan hingga...
Baca Selengkapnya - Resep Bika Ambon

Resep Cucur

Cucur, namanya memang kampungan dan jelek..apalagi bentuknya. Jika si cucur ini disandingkan dengan cheese cake, brownies atau tiramisu…Anda pasti tidak akan meliriknya. Tapi soal rasa, jangan pernah meragukannya. Sekali Anda coba, biasanya akan ketagihan!BAHAN-BAHAN- 450 cc air- 150 gram gula merah, disisir halus- 100 gram gula pasir- 300 gram tepung beras- 30 gram tepung terigu- 2-3 lbr daun pandan- Minyak untuk menggorengCARA MEMBUAT- Didihkan air, gula merah, gula pasir, daun pandan, lalu saring- Tuang rebusan gula yang manis panas tersebut kedalam tepung beras dan tepung terigu sambil diuleni selama 15 menit- Kocok dengan sendok...
Baca Selengkapnya - Resep Cucur

Resep Ongol-Ongol

Kue tradisional ini biasanya hanya dapat kita temui ditempat atau didaerah tertentu. Namun kali ini anda dapat membuatnya sendiri dirumah anda, karena kini resep kue tradisional tersebut ada disini. Selamat mencoba.Bahan-bahan/bumbu-bumbu :500 gram singkong parut, diperas 25 ml airnya25 gram cokelat bubuk175 gram gula pasir250 ml santan kental dari 1 butir kelapa1/2 sendok teh garam1 bungkus agar-agar bubukBahan Taburan:200 gram kelapa parut kasar1 lembar daun pandan1/4 sendok teh garamCara Pengolahan :Taburan: aduk rata bahan taburan. Kukus 15 menit. Sisihkan.Campur cokelat bubuk, gula pasir, santan, garam, dan agar-agar. Aduk rata.Tuang...
Baca Selengkapnya - Resep Ongol-Ongol

Resep Kue Kochi

Untuk isi, pilih kelapa parut yang muda supaya rasanya legit.Bahan-bahan/bumbu-bumbu :Bahan Isi:200 gram kelapa parut kasar1 lembar daun pandan1/4 sendok teh garam100 gram gula merah sisir halus150 ml airBahan Kulit:150 gam tepung ketan50 gram tepung sagu1/4 sendok teh garam175 ml santan dari 1/2 butir kelapadaun pisang untuk membungkusCara Pengolahan :Isi: masak kelapa parut, daun pandan, garam, dan gula merah. Aduk rata. Tuang air. Masak sampai meresap. Sisihkan.Campur tepung ketan, tepung sagu, dan garam. Aduk rata. Tuang santan sedikit – sedikit sambil diuleni sampai kalis.Ambi sedikit adonan. pipihkan. Beri isi. Bentuk bulat sebesar bakso.Bungkus...
Baca Selengkapnya - Resep Kue Kochi

Resep Padamaran

Padamaran adalah salah satu kue tradisional yang terbuat dari tepung beras, santan dan air daun suji yang dicetak dalam takir daun pandan. Rasanya yang manis dan lembut terasa lebih lengkap dengan aroma pandannya yang harum.Bahan-bahan/bumbu-bumbu :50 gram gula merah, disisir halus50 gram gula pasir180 gram tepung beras475 ml santan dari 1/2 butir kelapa75 ml air daun suji (dari 25 lembar daun suji + 5 lembar daun pandan)7 tetes pewarna hijau1/4 sendok teh garamdaun pandan besar atau daun pisang untuk buat takirCara Pengolahan :Letakkan sedikit campuran gula merah dan gula pasir di dalam takir. Sisihkan.Aduk tepung beras, santan, air...
Baca Selengkapnya - Resep Padamaran

Resep Jojorang Lapis

Jojorang lapis adalah kue tradisional yang menggunakan bahan dasar tepung beras. Takir dari daun pisang memberikan aroma yang khas dari kue ini.Bahan-bahan/bumbu-bumbu :Bahan I:50 gram gula merah, disisir300 ml santan dari 1/2 butir kelapa100 gram tepung beras25 gram tepung kanji1/4 sendok teh garamdaun pisang, dibentuk takir untuk wadahnyaBahan Ii:225 ml santan dari 1/2 butir kelapa1 1/2 sendok makan tepung beras / 2 sendok makan1 1/2 sendok makan tepung kanji1/4 sendok teh garam2 sendok teh wijen hitamCara Pengolahan :Sendokkan gula merah ke takir-takir sampai habis.Aduk tepung beras, tepung kanji, garam, dan santan hingga rata.Sendokkan...
Baca Selengkapnya - Resep Jojorang Lapis

Resep putu Mayang Warna Warni

Olahan ubi merah kukus dan ubi ungu kukus menghasilkan cemilan cantik dan juga manis. Penasaran? Resep putu mayang warna warni ini wajib anda coba.Bahan-bahan/bumbu-bumbu :Bahan Putu Mayang Ubi Merah:100 gram tepung beras1/4 sendok teh garam50 gram gula pasir175 ml santan dari 1/2 butir kelapa75 gram ubi merah kukus, haluskan25 gram tepung saguBahan Putu Mayang Ubi Ungu:100 gram tepung beras1/4 sendok teh garam50 gram gula pasir175 ml santan dari 1/2 butir kelapa75 gram ubi ungu kukus, haluskan25 gram tepung saguBahan Taburan:100 gram kelapa parut kasar1 lembar daun pandan1/4 sendok teh garamCara Pengolahan :Taburan, aduk rata bahan taburan....
Baca Selengkapnya - Resep putu Mayang Warna Warni

Resep Kue Ku Ketan Hitam

Nikmati legitnya ketan dengan isi kentang kukus dan santan kelapa.Bahan-bahan/bumbu-bumbu :Bahan Kulit:150 gram tepung ketan putih100 gram tepung ketan hitam30 gram gula tepung1/2 sendok teh garam100 gram kentang kukus haluskan160 ml santan dari 1/2 butir kelapa, hangatkanBahan Isi:150 gram kentang kukus haluskan2 lembar daun pandan1/4 sendok teh garam75 gram gula pasir75 ml santan dari 1/2 butir kelapaCara Pengolahan :Isi, masak bahan isi sambil diaduk sampai kalis. Dinginkan.Kulit, campur tepung ketan putih, tepung ketan hitam, gula tepung, garam, dan kentang. Aduk rata. Tuang santan sedikit-sedikit sambil diaduk sampai kalis.Ambil...
Baca Selengkapnya - Resep Kue Ku Ketan Hitam

Resep Koyabu

  Makanan tradisional ini mempunyai rasa yang gurih dan manis. Anda pun dapat mencoba membuatnya. Menu ini cocok disajikan saat santai bersama keluarga atau kerabat anda.Bahan-bahan/bumbu-bumbu :200 gram tepung ketan putih250 gram kelapa parut kasar1/2 sendok teh garam100 gram gula merah, sisir halus untuk isi5 lembar daun pandan besar, potong 20 cm untuk membungkusCara Pengolahan :Campur tepung ketan putih, kelapa parut, dan garam. Aduk rata.Ambil daun pandan. Beri adonan. Isi dengan gula merah. Tutup adonan.Bungkus dengan daun pandan besar. Semat dengan lidi.Kukus 15 menit di atas api sedang sampai matang.Untuk 18 bungkus ...
Baca Selengkapnya - Resep Koyabu

Resep Kue Pisang Gula merah

Kue pisang ini akan menjadi rebutan ketika disajikan sebagai camilan saat arisan atau acara keluarga.Bahan-bahan/bumbu-bumbu :1 buah pisang ambon , haluskan350 ml santan dari 1/2 butir kelapa150 gram tepung beras50 gram gula pasir1/2 sendok teh garam1/4 sendok teh kayumanis bubuk1 lembar daun pandan , simpulkan50 gram tepung sagu200 ml santan dari 1/2 butir kelapa, larutkandaun pisang muda untuk membungkus50 gram gula merah sisir untuk isiCara Pengolahan :Blender pisang dan santan ukur menjadi 450 ml. Tambahkan 50 ml santan.Larutkan tepung beras, gula pasir, campuran santan, garam, kayumanis bubuk, dan daun pandan. Masak sambil diaduk sampai...
Baca Selengkapnya - Resep Kue Pisang Gula merah

Resep Serabi Solo

Kue tradisional yang satu ini memang terlihat biasa saja. Namun jika kue tradisional yang satu ini anda kreasikan seperti pada resep pasti akan menghasilkan rasa yang lebih nikmat dan lebih istimewa.Bahan-bahan/bumbu-bumbu :200 gram tepung beras3/4 sendok teh ragi instan60 gram gula pasir525 ml santan dari 1 butir kelapa3 lembar daun pandan1/4 sendok teh garamminyak untuk mengolesBahan Isi:5 buah nangka, dipotong kotak 1/2 cm20 gram meises cokelatBahan Areh:100 ml santan dari 1/2 butir kelapa1/8 sendok teh garam1 lembar daun pandanCara Pengolahan :Rebus santan, daun pandan, dan garam sambil diaduk hingga mendidih. Dinginkan.Setelah dingin,...
Baca Selengkapnya - Resep Serabi Solo

Resep Misro Kacang Hijau

Kue tradisional yang terbuat dari singkong parut ini biasanya hanya diisi dengan gula merah. Tapi kali ini Anda tak hanya merasakan manisnya gula merah saja. Ada kacang hijau yang lembut menemani manisnya si gula merah.Bahan-bahan/bumbu-bumbu :Bahan Kulit:1.000 gram singkong parut100 gram kelapa parut kasar1 sendok teh garamBahan Isi:200 gram kacang hijau kupas, direndam 1 jam300 ml santan dari 1/2 butir kelapa150 gram gula merah, disisir3 lembar daun pandan1/4 sendok teh garamCara Pengolahan :Isi: kukus kacang hijau 30 menit sampai mekar. Tambahkan santan. Blender sampai halus.Masukkan gula merah, daun pandan, dan garam. Masak sampai...
Baca Selengkapnya - Resep Misro Kacang Hijau

Resep Putri Selat

  Putri selat adalah kue tradisional asal Sumatera berbahan dasar tepung beras dan santan. Kue ini memiliki tiga lapisan. Lapisan hijau dari daun suji, lapisan cokelat dari gula merah dan lapisan putih dari tepung beras dan santan. Bahan-bahan/bumbu-bumbu : Bahan Lapisan I: 150 gram tepung beras 50 gram tepung kanji 175 gram gula pasir 75 ml air daun suji 300 ml santan hangat dari 1/2 butir kelapa 450 ml santan panas dari 1/2 butir kelapa Bahan Lapisan Ii: 450 ml santan panas dari 1/2 butir kelapa 225 gram gula merah , sisir halus 150 gram tepung beras 50 gram tepung kanji 375 ml santan hangat dari 1/2 butir kelapa Bahan Lapisan...
Baca Selengkapnya - Resep Putri Selat